by Putri Priyaningsih | Sep 25, 2024 | Impor, Product Sourcing
Belakangan ini terlalu banyak pilihan aroma parfum import di pasaran, membuat kita jadi sulit menentukan aroma yang cocok dengan tubuh kita. Memang perlu sekali ya memperhatikan kecocokan? Tentu saja, aroma tubuh yang sesuai dengan kepribadian dan aura, akan menambah...
by Rika Pratiwi | Sep 20, 2024 | Ekspor, Impor, Logistik
Apakah kamu pernah mendengar tentang loading dan unloading saat pengiriman barang? Dua istilah ini sering muncul di dunia logistik, terutama kalau bicara soal pengiriman memakai kontainer. Meski terdengar teknis, sebenarnya prosesnya cukup sederhana dan penting banget...
by Rika Pratiwi | Sep 14, 2024 | Ekspor, Impor, Logistik
Pengertian Distribusi Barang Distribusi barang merupakan suatu kegiatan untuk menyalurkan dan mengirimkan barang dari produsen ke konsumen akhir. Nah perlu kamu ketahui bahwa proses ini tidak hanya mencakup pengelolaan inventaris aja loh, tetapi juga mencakup berbagai...
by Rika Pratiwi | Sep 4, 2024 | Impor, Logistik
Standar Nasional Indonesia (SNI) merupakan satu-satunya standar nasional Indonesia yang dirumuskan oleh panitia teknis dan ditetapkan oleh BSN. Tahukah kamu mengapa Standar Nasional Indonesia sangat penting? tentu penggunaan dan penetapan SNI sangat penting bagi...
by Rika Pratiwi | Aug 27, 2024 | Impor, Logistik
Definisi Larangan Lalu Lintas Barang Antarnegara Larangan lalu lintas barang antarnegara merupakan suatu larangan yang diberlakukan oleh pemerintah dari suatu negara, untuk pembatasan perdagangan dalam melakukan ekspor maupun impor barang tertentu ke negara-negara...
by Fakhri Muhammad | Aug 27, 2024 | Impor, Marketplace, Product Sourcing
Kalau kamu ingin cari baju yang murah dan unik untuk usaha, Import baju dari China pasti akan jadi pilihan utama. Namun, untuk mengimpor baju dari China dengan aman dan terpercaya, ada beberapa langkah penting yang harus diperhatikan. Artikel ini akan memberikan...